Secuil Pengenalan

Taukah anda apa yang kita pikirkan ketika kita akan berhadapan dengan hari libur??? ya tentu bertamasya.

Maroko bisa disebut dengan negeri seribu benteng!!!! "woooiiiii banyak kali bukan", tentu kita akan bertanya bagaimana maroko itu ??? untuk lebih singkat nya akan saya jelas kan secuil tentang maroko.


Maroko adalah negara yang di pimpin oleh seorang raja dengan nama keren Kingdom of Morocco!! woooi keren bukan??
ya maroko adalah bekas jajahan negara perancis, di negara ini banyak kota-kota yang di jadikan tempat wisata marakesh contoh nya kota ini bisa kita sebut dengan kota turis karena kota ini sebagian pengunjung adalah turis eropa, contoh lain adalah meknes disini banyak peninggalan bangsa romawi dengan bangun-bangunan khas romawi yang masih kokoh, dan masih banyak lain nya.

Rabat adalah ibu kota maroko. negara yang bersemi arab dan eropa dalam segi struktural alam dan budaya, ini merupakan perpaduan yang unik untuk di datangi.

Jika anda ingin mengetahui lebih lanjut bagaimana prosedur berwisata anda dapat mencari di facebook, kemudian ketik Jelajah Maroko, disana anda akan menemukan bagaimana prosedur dan administrasi nya.

oke, sampai jumpa di maroko
Salam Hangat Satu Jiwa Untuk Semua

by : Sang Penjelajah Maroko

4 Responses to “Secuil Pengenalan”

  • Frisnanda says:
    6 April 2010 pukul 21.33

    sebenarnya bagus mas,,,


    tapi saya punya tips ( menurut saya ) :

    - blog sangat gelap mas , mending jika untuk seuatu perjalan / hiburan / penjelajahan gunakan template yang berbau keindahan alam / yang cerah

    - Content harus unik ya mas

    - thanks atas kunjungannya

    mohon name dan url dibuka untuk comment mas


    http://coffeblog.com


    Thanks

  • Unknown says:
    7 April 2010 pukul 00.01

    Terima kasih atas komen nya ya insyaallah ane usahakan lebih baik lagei

  • amie says:
    7 April 2010 pukul 05.10

    Blog nya bgus udh g'glap lgi...
    klw bsa di tambah objek gambar,seperti kota - kota di Maroko, Masjid2nya, dll.

  • BANGSATryo says:
    14 April 2010 pukul 15.38

    lumayan bagus om...
    ane juga punya tapi gak tau tak utek..
    ajari ane om..

Posting Komentar

Komentar anda membuktikan kalau anda membutuhkan informasi.

Salam Hangat Satu Jiwa Untuk Semua